Detail Cantuman

Image of Analisis Diri untuk Penyembuhan Diri

Text

Analisis Diri untuk Penyembuhan Diri


1036366101150.1952 HOR a C-1PERPUSTAKAAN KAMPUS 1Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Tidak Dipinjamkan
1036367102150.1952 HOR a C-2PERPUSTAKAAN KAMPUS 1Tersedia
1036368103150.1952 HOR a C-3PERPUSTAKAAN KAMPUS 1Tersedia
1036369104150.1952 HOR a C-4PERPUSTAKAAN KAMPUS 1Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Tidak Dipinjamkan
Dalam buku ini, Karen Horney (1885–1952) membahas kemungkinan penerapan analisis diri: sejauh mana orang bisa menggunakan sendiri teknik psikoanalisis untuk memecahkan masalah. Ia membahas kekuatan pendorong dalam proses psikoanalitis, analisis diri sesekali dan berkala, serta harapan realistis dalam melakukan analisis diri.
Memang, di dunia modern hari ini, di mana orang-orang acap kali mengalami pelbagai masalah psikologis, banyak yang beralih ke psikoanalisis untuk mendapat bantuan. Kendatipun banyak sekali fakta yang menunjukkan bahwa perawatan profesional memberi pengobatan yang ampuh untuk masalah kesehatan mental, pengobatan itu pastinya membutuhkan biaya dan mempunyai keterbatasan. Analisis diri dapat menutupi kelemahan konsultasi profesional itu, dan tentu saja punya kelebihan tersendiri. Dengan menggunakan metode yang diagihkan dalam buku ini, jika kita memperoleh pengetahuan dasar psikologi yang sangat relevan, kita bisa mulai melakukan penyembuhan diri dengan melakukan analisis diri.
“Anda barangkali tidak bisa mengubah konflik batin Anda,” kata Horney, “tetapi biasanya akan lebih baik apabila Anda memahaminya. Kemudian Anda dapat mendorong, di dalam diri Anda, kemampuan untuk berubah menjadi lebih baik dalam interaksi dengan orang lain.”
Judul Seri -
No. Panggil 150.1952 HOR a
Penerbit IRCiSoD : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik 320 hlm.; 20 cm.
Bahasa Indonesia
ISBN/ISSN 978-623-8108-64-0
Klasifikasi 150.1952
Tipe Isi -
Tipe Media -
Tipe Pembawa -
Edisi Cetakan ke-1
Subyek Psikoanalisis
Info Detil Spesifik -
Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain