Detail Cantuman

Image of Redeskripsi dan Ironi: Mengolah Cita Rasa Kemanusiaan

Text

Redeskripsi dan Ironi: Mengolah Cita Rasa Kemanusiaan


1007744101322.1 BAG rPERPUSTAKAAN KAMPUS 1Tersedia
1007745102322.1 BAG rPERPUSTAKAAN KAMPUS 1Tersedia
1007746103322.1 BAG rPERPUSTAKAAN KAMPUS 1Tersedia
1007747204322.1 BAG rPERPUSTAKAAN KAMPUS 1Tersedia
1007748105322.1 BAG rPERPUSTAKAAN KAMPUS 1Tersedia
Situasi yang mengguncang masyarakat kita dewasa ini ditandai dengan “emosi-emosi”. Politik, agama, ekonomi, dan bahkan kisah keseharian dalam hidup seorang petani, nelayan, para ojek dan buruh, tukang bangunan dan tukang sapu, semuanya tidak luput dari emosi, gejolak perjuangan, keberanian, kemarahan, ketakutan, cemburu, kesalahan, dan bahkan rasa ngeri.
Sebagian episode emosi ini bersentuhan dengan kehidupan publik, dengan ruang kebersamaan, dan masyarakat. Sebagian lagi berkenaan dengan ruang privat, dunia pribadi, dan komunitas. Di mana-mana kita menyaksikan skala emosi dengan kekuatan gejolak yang tidak terbendung. Institusi politik terdistorsi, lembaga agama tergoyah, struktur ekonomi menjadi kacau dan tatanan masyarakat mengalami disorientasi.
Kita pun berhadapan dengan kanyataan bahwa misi keadilan yang diperjuangkan menjadi misi yang sulit, militansi kebenaran menjadi sia-sia, dan pembelaan kemanusiaan sering berujung pada absurditas. Dalam situasi seperi ini, kita membutuhkan semangat “devosi” dan “pengertian” yang lebih banyak. Kita – mau tidak mau – harus melibatkan aspek “cita rasa”. Kita perlu lebih banyak hidup dan bekerja dengan “cita rasa”, yaitu dengan kedalaman perasaan kemanusiaan sebagai kristalisasi dari “cinta”.
Judul Seri -
No. Panggil 322.1 BAG r
Penerbit Penerbit Ledalero : Maumere.,
Deskripsi Fisik xvi + 196 hlm.; 21 cm.
Bahasa Indonesia
ISBN/ISSN 978-979-9447-95-1
Klasifikasi 322.1
Tipe Isi -
Tipe Media -
Tipe Pembawa -
Edisi Cetakan ke-1
Subyek Filsafat
Info Detil Spesifik -
Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain