Detail Cantuman

Image of Post-Sekularisme, Toleransi dan Demokrasi

Text

Post-Sekularisme, Toleransi dan Demokrasi


1011060101321.8 MAD pPERPUSTAKAAN KAMPUS 1Tersedia
1011061102321.8 MAD pPERPUSTAKAAN KAMPUS 1Tersedia
1011062103321.8 MAD pPERPUSTAKAAN KAMPUS 1Tersedia
Buku Post-Sekularisme, Toleransi dan Demokrasi karya Dr.Otto Gusti Madung ini membahas secara komprehensif tentang bagaimana agama yang semula tersingkir dalam sekularisasi, sekularitas, sekularisme dan modernisasi mengalami kebangkitan kembali dalam masa kini yang dapat disebut sebagai pasca-sekularisme. Tetapi kebangkitan agama--baik Katolik, Protestan, Islam, Yahudi, Hindu, Budha dan seterusnya--disertai fenomena meningkatnya jumlah umat beriman yang tampil sebagai born-again Christians atau 'neo-konservatif Muslim/Salafi'. Di tengah kebangkitan yang cenderung mengarah pada ekstrimisme dan radikalisme, tak bisa lain perlu upaya serius dan sungguh-sungguh untuk memperkuat kembali toleransi, multikulturalisme dan demokrasi, khususnya di Indonesia. Inilah tantangan hari ini dan ke depan. Karya ini sungguh wajib dibaca siapapun yang tidak sekedar ingin menambah pengetahuan, tapi lebih-lebih lagi bertekad membangun kehidupan agama dan politik yang harmonis, rukun dan damai" (Prof Azyumardi Azra, CBE, gurubesar Universitas Islam Negeri/UIN Syarif Hidayatullah Jakarta; anggota Komisi Kebudayaan AIPI).

Buku ini memberikan sejumlah refleksi kritis tentang kekuatan toleransi dan demokrasi, dan merupakan jawaban atas kemelut yg sedang dialami bangsa indonesia. Semoga dapat memberi kontribusi bermakna bagi diskursus publik di tanah air.
Judul Seri -
No. Panggil 321.8 MAD p
Penerbit Penerbit Ledalero : Maumere.,
Deskripsi Fisik xiv + 190 hlm.; 23 cm.
Bahasa Indonesia
ISBN/ISSN 978-602-1161-30-2
Klasifikasi 321.8
Tipe Isi -
Tipe Media -
Tipe Pembawa -
Edisi Cetakan ke-1
Subyek Sosial Politik
Info Detil Spesifik -
Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain