Detail Cantuman

Image of Tragedi Negara Kesatuan Kleptokratis: Catatan di Senjakala

Text

Tragedi Negara Kesatuan Kleptokratis: Catatan di Senjakala


1011118201320.1 JAC tPERPUSTAKAAN KAMPUS 1Tersedia
Kekacauan politik pasca-reformasi, tiada kepastian hukum berikut penegakannya yang tidak tegak-tegak juga --dan ini membuat para pencuri (kleptokrat) bergentayangan di segala lapisan dan lini kehidupan-- lemahnya keteladanan elite kepemimpinan nasional, cengkeraman kapitalisme global yang membuat perekonomian kita tergantung pada mandor IMF serta dunia pendidikan masih banyak menyimpan masalah adalah persoalan-persoalan mendasar yang dihadapi bangsa ini.

Untuk keluar dari kemelut di atas, agakny kita perlu sosk pemimpin ala Don Quixote yang sendirian dengan pedang di tangan, siap membabat habis semua kejahatan. Namun agak sulit dtemukan sosok itu. Jangan-jangan kalaupun muncul pemimpin perkasa itu, kita terjerumus lagi kepada pengkultusan sosok pemimpin.
Judul Seri -
No. Panggil 320.1 JAC t
Penerbit Yayasan Obor Indonesia : Jakarta.,
Deskripsi Fisik viii + 330 hlm.; 21 cm.
Bahasa Indonesia
ISBN/ISSN 979-461-490-4
Klasifikasi 320.1
Tipe Isi -
Tipe Media -
Tipe Pembawa -
Edisi Edisi ke-1
Subyek Ilmu Politik
Info Detil Spesifik -
Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain