Detail Cantuman

Image of Filsafat Demokrasi

Text

Filsafat Demokrasi


1014217101320 NUR fPERPUSTAKAAN KAMPUS 1Tersedia
Demokrasi sebuah kata yang paling dikultuskan, diagung-agungkan di era reformasi saat ini. Dengan dalih demokrasi, setiap orang dapat berbuat sekehendaknya selama tidak "menggangu" hak-hak orang lain.

Permasalahannya, benarkah sesuatu yang dianggap demokratis dapat dikatakan sebagai keputusan yang baik, etis, dan bermoral? Benarkah kebebenaran yang diproduksi oleh proses demokrasi itu selalu menjunjung tinggi martabat kehidupan manusia itu sendiri dan keadilan.

Ditulis oleh seorangpakar dibidangnya, buku yang berkualitas ini mengajak kita berpikir kritis untuk memahami apakah demokrasi yang tengah kita jalankan sesuai dengan tujuan eksistensinya.

Buku ini baik sekali dibaca oleh mahasiswa hukum, filsafat, politik, dan pembuat kebijakan di tanah air serta kalangan umum yang tengah mencari-cari makna hakiki dari kata demokrasi.
Judul Seri -
No. Panggil 320 NUR f
Penerbit Bumi Aksara : Jakarta.,
Deskripsi Fisik x + 140 hlm.; 22,5 cm.
Bahasa Indonesia
ISBN/ISSN 979-526-854-6
Klasifikasi 320
Tipe Isi -
Tipe Media -
Tipe Pembawa -
Edisi Cetakan ke-2
Subyek Filsafat Demokrasi
Info Detil Spesifik -
Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain