Detail Cantuman

Image of Agama Dalam Masyarakat Post-Sekular: Refleksi Teologis

Text

Agama Dalam Masyarakat Post-Sekular: Refleksi Teologis


1019303101321.8 SUN aPERPUSTAKAAN KAMPUS 1Tersedia
1019304102321.8 SUN aPERPUSTAKAAN KAMPUS 1Tersedia
1019305103321.8 SUN aPERPUSTAKAAN KAMPUS 1Tersedia
1019306104321.8 SUN aPERPUSTAKAAN KAMPUS 1Tersedia
Peran agama di ruang publik: Disingkirkan atau mendominasi? Tema ini mendesak untuk didiskusikan di zaman post-sekular ini. Secara normatif, masyarakat post-sekular menunjuk pada konstelasi baru di mana kaum beragama dengan aspirasi religius kembali memasuki ruang publik. Agar tidak jatuh (kembali) pada posisi radikal, eksklusif, berhadapan dengan masyarakat modern yang demokratis dan plural, agama dituntut untuk memiliki “posisi epistemis” atau rasionalitas iman tertentu, yang harus dipelajari.

Salah satu tantangan utama masyarakat postsekular adalah bagaimana menentukan peran agama di ruang publik. Dalam konteks problematik ini penulis menempatkan debat penting antara “liberalisme” dan “komunitarianisme”. Buku ini menjadi referensi yang sangat dianjurkan saat berbicara tentang peran agama di ruang publik.
Judul Seri -
No. Panggil 321.8 SUN a
Penerbit Obor : Jakarta.,
Deskripsi Fisik xv + 79 hlm.; 17,5 cm.
Bahasa Indonesia
ISBN/ISSN 978-979-565-859-7
Klasifikasi 321.8
Tipe Isi -
Tipe Media -
Tipe Pembawa -
Edisi Cetakan ke-1
Subyek -
Info Detil Spesifik -
Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain