Detail Cantuman

Image of Pemimpin: Menciptakan Budaya Unggul Generasi Milenial

Text

Pemimpin: Menciptakan Budaya Unggul Generasi Milenial


1026720101658.409 SOE p C-1PERPUSTAKAAN KAMPUS 1Tersedia
1026721102658.409 SOE p C-2PERPUSTAKAAN KAMPUS 1Tersedia
1026722103658.409 SOE p C-3PERPUSTAKAAN KAMPUS 1Tersedia
1026723104658.409 SOE p C-4PERPUSTAKAAN KAMPUS 1Tersedia
Dengan kemampuan managing task dan managing people, pemimpin yang andal akan sanggup mengelola tim di era milenial ini menuju tujuan organisasi yang telah ditetapkan. Buku Pemimpin, Menciptakan Budaya Unggul Generasi Milenial memberi arah dan pedoman bagi pemimpin dalam memberikan pengaruh baik terhadap kinerja tim yang berkelanjutan melalui visi, misi, dan nilai-nilai organisasi. Buku ini mengacu pada konsep manajemen perilaku organisasi yang diperkaya dengan pengalaman-pengalaman yang terjadi di banyak perusahaan dan organisasi besar, khususnya di Indonesia. Ada banyak kasus nyata yang dihadapi dalam lingkungan organisasi atau perusahaan. Dilengkapi pula beberapa asesmen yang berkaitan dengan iklim kerja dan budaya kerja. Pembaca dapat mempraktikkan pengetahuan dari buku ini ke dalam lingkungan organisasi atau perusahaannya.
Judul Seri -
No. Panggil 658.409 SOE p
Penerbit Kanisius : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik 256 hlm.; 21 cm.
Bahasa Indonesia
ISBN/ISSN 978-979-21-5864-9
Klasifikasi 658.409
Tipe Isi -
Tipe Media -
Tipe Pembawa -
Edisi Cetakan ke-1
Subyek -
Info Detil Spesifik -
Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain