Detail Cantuman
Text
Public Relations Dalam Teori dan Praktek: Aplikasi Dalam Badan Usaha Swasta dan Lembaga Pemerintah
1028932101 | 659.2 RAC p C-1 | PERPUSTAKAAN KAMPUS 1 | Tersedia |
1028933102 | 659.2 RAC p C-2 | PERPUSTAKAAN KAMPUS 1 | Tersedia |
1034841203 | 659.2 RAC p C-3 | PERPUSTAKAAN KAMPUS 1 | Tersedia |
Public Relations telah berkembang di Indonesia, baik sebagai ilmu maupun sebagai profesi. Perkembangannya sejalan dengan industri, moneter-perbankan dan manajemen serta kegiatan politik/pemerintahan, yang membutuhkan jasa-jasa informasi dan komunikasi. Ia merupakan bagian yang tak dapat dipisahkan dari fungsi manajemen, bahkan merupakan salah satu fungsi khusus (specialized function) manajemen. karenanya, kehadirannya sangat diperlukan untuk memperlancar manajemen di badan usaha swasta maupun lembaga pemerintah.
Buku inikarya seorang yang lebih dari 30 tahun makan garam dalam praktek di bidang informasi dan komunikasi, di samping luas pengalaman dan kegiatan di bidang keilmuan (ilmu komunikasimerupakan perpaduan antara teori dan praktek, mencakup:
Prinsip Dasar Public Relations
Public Relations Internal dan Eksternal
Public Relations dan Manajemen
Sifat dan Bentuk Komunikasi dalam Public Relations
Periklanan, Promosi, dan Publisitas
Hubungan Public Relations dengan Publik Luar
Kedudukan, Peranan, dan Fungsi Humas dalam Lembaga Pemerintah
Media Komunikasi yang digunakan dalam Public Relations
Proses Public Relations
Buku ini sangat berguna bagi para pejabat Humas, para praktisi public relations, dosen dan mahasiswa sosial-politik, khususnya jurusan komunikasi dan humas maupun wartawan. Bagi orang awam yang ingin mengetahui dunia kehumasan secara mendalam, buku ini merupakan informasi tambahan yang sangat berguna dalam menambah wawasan.
Buku inikarya seorang yang lebih dari 30 tahun makan garam dalam praktek di bidang informasi dan komunikasi, di samping luas pengalaman dan kegiatan di bidang keilmuan (ilmu komunikasimerupakan perpaduan antara teori dan praktek, mencakup:
Prinsip Dasar Public Relations
Public Relations Internal dan Eksternal
Public Relations dan Manajemen
Sifat dan Bentuk Komunikasi dalam Public Relations
Periklanan, Promosi, dan Publisitas
Hubungan Public Relations dengan Publik Luar
Kedudukan, Peranan, dan Fungsi Humas dalam Lembaga Pemerintah
Media Komunikasi yang digunakan dalam Public Relations
Proses Public Relations
Buku ini sangat berguna bagi para pejabat Humas, para praktisi public relations, dosen dan mahasiswa sosial-politik, khususnya jurusan komunikasi dan humas maupun wartawan. Bagi orang awam yang ingin mengetahui dunia kehumasan secara mendalam, buku ini merupakan informasi tambahan yang sangat berguna dalam menambah wawasan.
Judul Seri | - |
No. Panggil | 659.2 RAC p |
Penerbit | Gramedia Pustaka Utama : Jakarta., 1992 |
Deskripsi Fisik | xi + 200 hlm.; 21 cm. |
Bahasa | Indonesia |
ISBN/ISSN | 979-511-491-3 |
Klasifikasi | 659.2 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cetakan ke-1 |
Subyek | Hubungan Masyarakat |
Info Detil Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | F. Rachmadi |
Tidak tersedia versi lain