Detail Cantuman

Image of Soeharto Di Bawah Militerisme Jepang

Text

Soeharto Di Bawah Militerisme Jepang


1032646201355.1 JEN s C-1PERPUSTAKAAN KAMPUS 1Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Tidak Dipinjamkan
Sejarah masa muda Soeharto yang belum pernah diungkap. Inilah buku perjalanan hidup Soeharto di usia awal 20-an, di masa-masa pendudukan militeristik Jepang yang penuh gejolak dan perubahan kondisi sosial politik yang tak terduga. Namun dari masa itulah akar-akar politik teror serta kejam Soeharto dapat dilacak permulaannya.

Testimoni:

“Buku ini amat berguna sebagai bahan pertimbangan objektif terhadap Soeharto,” M. Lubabun Niam Asshibbamal, Peminat sejarah, bergiat di Komunitas Kembang Merak, Jogjakarta

“Apa sebetulnya yang benar-benar telah membentuk Soeharto? Di buku ini David Jenkins rupanya punya jawaban sendiri: Peta (Pembela Tanah Air),” Fajar Kurnianto, Pusat Studi Islam dan Kenegaraan (PSIK) Universitas Paramadina, Jakarta
Judul Seri -
No. Panggil 355.1 JEN s
Penerbit Komunitas Bambu : Jakarta.,
Deskripsi Fisik xx + 252 hlm.; 21 cm.
Bahasa Indonesia
ISBN/ISSN 979-3731-91-5
Klasifikasi 355.1
Tipe Isi -
Tipe Media -
Tipe Pembawa -
Edisi Cetakan ke-1
Subyek Kehidupan Militer - Soeharto
Info Detil Spesifik -
Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain